Kali ini Sikamseupay Blog akan berbagi tentang
Harga Samsung Galaxy Terbaru 2013
.
Harga Samsung Galaxy Terbaru 2013 – Di sepanjang tahun 2012 yang lalu, nama Samsung Galaxy muncul sebagai smartphone terlaris di dunia dengan menguasai segala sektor penjualan baik di level entry atau harga murah sama yang high end atau smartphone harga tinggi, Hal ini memang merupakan sebuah pencapaian yang diluar dugaan oleh Samsung Mobile itu sendiri, namun meski demikian adanya. Hal tersebut juga merupakan sebuah keberhasilan dari kerja keras yang telah dilakukan oleh Samsung mobile selama ini, seperti mengeluarkan gadget dengan teknologi paling mutakhir seperti Samsung Galaxy S III dan Samsung Galaxy Note II. Serta berbagai macam tuduhan paten dari Apple yang justru malah mendongkrak nama Samsung sebagai leader pasar ponsel saat ini mengungguli produsen ponsel terbesar di dunia yang telah lebih dari dua dekade merajai yakni Nokia.
![]() |
Harga Samsung Galaxy 2013 |
Harga Samsung Galaxy yang bisa dibilang sangat terjangkau untuk semua orang baik yang mempunyai budget rendah maupun tinggilah yang membuat Samsung cepat menjadi primadona baru di masyarakat dunia tak terkecuali di Indonesia. selain itu varian Samsung Galaxy yang sangat banyak membuat setiap orang bisa memilih produk smartphone mana yang sesuai dengan kebutuhan. Rajinnya samsung galaxy dalam menelurkan produk-produk terbarunya juga membuat Harga Ponsel Samsung Galaxy yang lainnya pun mendapatkan imbasnya, yakni harga yang selalu menurun dan membuat kita makin sedikit mengeluarkan uang dalam membeli ponsel Samsung Galaxy yang memang sudah tidak ditragukan lagi kualitasnya.Â
No | Merk/Tipe | Harga Baru | Harga Second/Bekas |
1 | Samsung Galaxy SIII | Rp.5.950.000,- | Rp.- |
2 | Samsung Galaxy SII | Rp.4.850.000,- | Rp.3.000.000,- |
3 | Samsung Galaxy S Advance | Rp.3.200.000,- | Rp.- |
4 | Samsung Galaxy Beam | Rp.4.850.000,- | Rp.- |
5 | Samsung Galaxy Note | Rp.5.050.000,- | Rp.- |
6 | Samsung Galaxy Note 2 | Rp.7.050.000,- | Rp.- |
7 | Samsung Galaxy Nexus | Rp.3.750.000,- | Rp.- |
8 | Samsung Galaxy Camera | Rp.5.499.000,- | Rp.- |
9 | Samsung Galaxy Ace 2 | Rp.2.500.000,- | Rp.- |
10 | Samsung Galaxy Ace Plus | Rp.2.175.000,- | Rp.- |
11 | Samsung Galaxy Ace Duos | Rp.1.900.000,- | Rp.- |
12 | Samsung Galaxy W | Rp.2.275.000,- | Rp.- |
13 | Samsung Galaxy Y | Rp.1.100.000,- | Rp.- |
14 | Samsung Galaxy Y Duos | Rp.1.400.000,- | Rp.- |
15 | Samsung Galaxy Mini 2 | Rp.1.700.000,- | Rp.- |
16 | Samsung Galaxy Chat | Rp.1.250.000,- | Rp.- |
17 | Samsung Galaxy Pocket | Rp.1.075.000,- | Rp.- |
Pasarkan Produk anda di Blog Hujan Info Ini.
Dan dapatkan ribuan pembeli setiap harinya, Klik saja :
Baca Juga :
- Harga Apple iPad
- Harga Blackberry
- Harga LG Optimus
- Harga Nokia Asha
- Harga Nokia Lumia
- Harga Samsung Galaxy Tab
- Harga Sony Xperia