Aplikasi Untuk Mengoptimalkan Kinerja Komputer Anda : AppCleaner
Mengoptimalkan kinerja Komputer – Pasti anda pernah mengalami komputer yang anda jalankan menjadi sangat lambat. Nah, kali ini saya akan memberikan secara gratis sebuah aplikasi yang dapat mengoptimalkan kinerja komputer sehingga bertambah cepat. Aplikasi tersebut bernama AppCleaner, Apa kehebatannya?
AppCleaner adalah freeware yang berukuran kecil yang dapat menemukan dan menghapus data, melindungi privasi dan meningkatkan keamanan dan kinerja komputer.
Dengan AppCleaner ini anda dapat menghapus file dalam bentuk temporary files, history, cookies, internet logs dan masih banyak lagi. Freeware ini akan mempermudah anda dalam membebaskan ruang disk dan mengoptimalkan komputer anda.
Berikut ini fitur-fitur dari AppCleaner :
- Membersihkan Browser Internet, AppCleaner membersihkan data internet termasuk history, cookies dll selain itu tidak mengandung spyware dan adware
- Membersihan Windows dan Registry, AppCleaner menghapus data windows yang telah usang, membersihan berbagai jenis entri yang tidak terpakai dan sudah lama di Registry.
- Membersihkan Perangkat lunak pihak ketiga
- Uninstall dan Software Startup Manajemen Cleans hard disk free space
Untuk mendownload AppCleaner ada dua pilihan yaitu portable dan harus menginstal. Ukuran file dari Aplikasi ini kalau dengan instal hanya 994 kb sedangkan portable 500 kb saja, dengan ukuran sekecil ini  tidak membutuhkan waktu lama untuk mendownloadnya. Klik Disini untuk Mendownload AppCleaner.
Aplikasi Untuk Mengoptimalkan Kinerja Komputer Anda : AppCleaner |
semoga artikel diatas yang berjudul Aplikasi Untuk Mengoptimalkan Kinerja Komputer Anda : AppCleaner , bermanfaat bagi anda.
Lihat Sumber Artikel Yang Berjudul Aplikasi Untuk Mengoptimalkan Kinerja Komputer Anda : AppCleaner diatas ya !